Update
---

MODUL PEMBELAJARAN MATEMATIKA MADRASAH TSANAWIYAH (MTs)

INTELMADRASAH.COM - MODUL PEMBELAJARAN MATEMATIKA MADRASAH TSANAWIYAH (MTs) - Dalam melaksanakan setiap kegiatan pada modul ini, harus mempertimbangkan prinsip kesetaraan dan inklusi sosial tanpa membedakan suku, ras, golongan, jenis kelamin, status sosial ekonomi, dan yang berkebutuhan khusus. Kesetaraan dan inklusi sosial ini juga diberlakukan bagi pendidik, tenaga kependidikan dan peserta didik. Dalam proses diskusi kelompok yang diikuti laki-laki dan perempuan, perlu mempertimbangkan kapan diskusi harus dilakukan secara terpisah baik laki-laki maupun perempuan dan kapan harus dilakukan bersama. Selain itu juga harus memperhatikan partisipasi setiap peserta didik dengan seksama, sehingga tidak mengukuhkan relasi yang tidak setara.

Sebelum mempelajari atau mempraktikkan modul ini, ada beberapa perangkat pembelajaran, alat dan bahan yang harus disiapkan oleh guru dan peserta didik agar proses pembelajaran berjalan dengan baik. 

MODUL PEMBELAJARAN MATEMATIKA MADRASAH TSANAWIYAH (MTs)

  1. Perangkat Pembelajaran, Alat dan Bahan yang harus disiapkan oleh guru
    1. )Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
    2) Bahan ajar
    3) Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)
    4) Media pembelajaran
    5) Instrumen penilaian 
  2. Alat dan Bahan yang harus disiapkan oleh peserta didik
    a. Buku paket/referensi
    b. Alat tulis lengkap
    Unit Pembelajaran dalam modul ini dibagi dalam dua topik, yaitu Operasi Himpunan Bilangan Bulat dan opersi bilangan berpangkat dengan total alokasi waktu yang digunakan diperkirakan 18 Jam Pembelajaran:
    1. In Service Learning 1 : 6 JP
    2. On Service Learning : 6 JP
    3. In Service Learning 2 : 6 JP 
Target Kompetensi Guru 
Target kompetensi guru didasarkan pada Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2007 Tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru. Dalam Unit Pembelajaran ini, target kompetensi yang dituangkan hanya yang terkait kompetensi pedagogis dan kompetensi profesiona

DOWNLOAD MODUL PEMBELAJARAN MATEMATIKA MADRASAH TSANAWIYAH (MTs)

DOWNLOAD MODUL PEMBELAJARAN IPA MADRASAH TSANAWIYAH (MTs)

Also Read: